Apa Manfaat dan Khasiat Daun Gambas Untuk Kesehatan.?

Gambas atau oyong merupakan tanaman yang semuanya dapat di manfaatkan. Masyarakat Indonesia sering kali mengkonsumsi buah dari tanaman gambas ini. tidak itu saja, tanaman ini hampir semuanya bisa di manfaatkan. Dimulai dari akar, daun, getah, buah, dan bijinya.

Selain dikonsumsi, masyarakat Indonesia juga sering menggunakan daun tanaman gambas ini sebagai obat herbal yang dapat membantu dalam menyembuhkan penyakit luar maupun penyakit dalam.

Hal ini karena daun tanaman gambas banyak memiliki kandungan yang baik seperti fosfor, karbohidrat, kalsium, protein, Vitamin A, Vitamin B1, Vitamin C dan zat Besi. Selain itu tanaman ini juga memiliki zat penting lainnya seperti saponin dan tanin. Dengan adanya zat dan kandungan tersebutlah membuat tanaman gambas ini banyak di sukai oleh orang ramai.

Apa Manfaat dan Khasiat Daun Gambas Untuk Kesehatan.?

Nah ini adalah beberapa Manfaat dan khasiat daun gambas yang bisa Anda ketahui :


  • Dapat Membantu Meningkatkan Fungsi Kekebalan Tubuh
  • Dapat Membersihkan Organ Dalam
  • Dapat Sebagai Penawar Racun
  • Dapat Membantu Mengatasi Diare
  • Membantu Mengurangi Kadar Kolesterol
  • Membantu Menurunkan Risiko Kanker Usus
  • Membantu Mengatasi Konjungtivitis Granular
  • Membantu Menyembuhkan Luka Bakar
  • Membantu Mengobati Wasir
  • Membantu Menyembuhkan Kusta
  • Membantu Mencegah Splenitis
  • Membantu Menyembuhkan Batuk
  • Membantu Menurunkan Demam
  • Membantu Melancarkan Buang Air Kecil


Untuk cara penggunaannya bisa Anda lakukan dengan Cara berikut ini :


  • Untuk Obat Luar


1. Ambil beberapa lembar daun gambas
2. Cuci bersih daun tersebut kemudian haluskan dengan cara di tumbuk
3. Setelah itu oleskan pada bagian kulit yang ingin Anda obati

  • Untuk Obat Dalam


1. Ambil beberapa lembar daun gambas
2. Kemudian bersihkan dengan air yang bersih
3. Rebus daun gambas dengan ari secukupnya
4. Setelah itu dinginkan air tersebut dan konsumsi secara teratur 1-3x sehari

Untuk sebagai obat dalam sebenarnya kita bisa saja mengkonsumsi daun gambas ini secara langsung dengan cara menjadikan daun gambas sebagai sayuran yang bisa di olah dengan cara di tumis, di masak santan, dan lain-lain sebagainya. Karena hal ini juga memiliki khasiat yang sama.

Nah Demikianlah informasi singkat mengenai beberapa manfaat dan khasiat daun gambas yang bisa kami sampaikan. Semoga informasi ini Dapat bermanfaat dan menjadi wawasan bagi Anda semuanya. Amiiinnn…..


Ayo Dapatkan Artikel Terupdate Lainnya:

Post a Comment