Manfaat Buah Pinang Muda dan Efek Sampingnya

Pinang adalah tumbuhan yang sejenis palma yang memiliki batang yang tinggi hingga dapat mencapai ketinggian 25 meter. Bagian pangkal batang pohon pinang memiliki bentuk yang mirip dengan pohon kelapa. Selain itu, buah pinang ini juga tumbuh mirip dengan kelapa, buah ini akan muncul diatas pohon dengan memiliki akar-akar mirip dengan buah kelapa, akan tetapi ukurannya lebih kecil jika dibandingkan dengan kelapa.

Di Indonesia, buah pinang ini banyak diolah sebagai bahan dasar dalam pembuatan makanan ringan seperti permen, selain itu, buah pinang ini juga banyak dijadikan sebagai bahan eksport keluar negeri seperti di India, Pakistan, Nepal, dan Bangladesh.

Manfaat Buah Pinang Muda dan Efek Sampingnya
Pinang, sudah dikenal dengan manfaatnya, mulai dari batang, daun, dan buahnya. Selain itu, buah pinang ini juga bermanfaat bagi kesehatan, zaman dahulu pinang ini sering dijadikan sebagai makanan ringan yang dicampur dengan sirih oleh orang tua. Bahkan sampai sekarangpun masih ada disebagian daerah yang menjadikan buah pinang ini sebagai makanan ringan.

Nah melihat dari manfaat nya yang sudah sedikit kita ketahui, apkah manfaat lain dari buah pinang ini bagi kesehatan, jawabannya yaitu ada, berikut ini kami ingin berbagi informasi tentang manfaat buah pinang muda bagi kesehatan, adapun manfaatnya sebagai berikut :

  •  Mengatasi mulut kering
  •  Menguatkan gigi dan gusi
  •  Obat cacing
  •  Mengobati kulit yang luka
  •  Rabun mata
  •  Mencegah pegeluaran darah berlebih
  •  Mengobati sakit pinggang
  •  Mengobati kudis
  •  Mengobati difteri
  •  Dapat mengecilkan rahim
  •  Meningkatkan gairah

Buah pinang ini memanga sangat baik dalam membantu kita dalam mengatasi berbagai masalah kesehatan, tapi yang perlu kita ingat adalah bahwa buah pinang muda ini memiliki efek samping yang harus diwaspadai juga, adapun efek sampingnya yaitu :

Efek Samping Buah Pinang Muda

Mengkonsumsi buah pinang yang berlebihan akan dapat menyebabkan seseorang dapat terkena kanker. Selain itu, mengkonsumsi buah pinang yang terlalu berlebihan dapat menyebabkan seseorang mengalami anemia, berbahaya bagi orang yang mengidap hipertensi ataupun darah rendah, berbahaya bagi ibu hamil.

Itulah sedikit informasi mengenai tentang manfaat dan efek samping buah pinang muda bagi kesehatan, semoga informasi ini bermanfaat dan dapat menjadi wawasan bagi kita semua, terimakasih atas kunjungannya.

Ayo Dapatkan Artikel Terupdate Lainnya:

Post a Comment