Manfaat Dan Kasiat Nangka Muda untuk Kesehatan

Nangka merupakan jenis tumbuhan dari suku Moreceae yang memiliki pohon dapat tumbuh dengan ketinggian mencapai 20-30 meter dengan bentuk batang yang bulat silindris yang berdiameter 1 meter.

Ciri-ciri dari pohon nangka ini adalah memiliki daun yang tebal dan terdapat pada tiap-tiap dahan pohon. Selain itu, pohon nangka juga memiliki buah yang berbentuk sedikt lonjong dengan ukuran bisa mencapai 100 cm. Ciri khas dari buah nangka ini biasanya memiliki warna kuning keemasan jika sudah masak dan memiliki bau yang harum manis.

Buah nangka ini sering dikonsumsi baik secara langsung maupun di jadikan olahan-olahan lainnya. Buah nangka ini diketahui banyak memiliki manfaat bagi kesehatan, baik itu buah nangka yang sudah masak maupun yang buah nangka yang masih muda. 

Manfaat Dan Kasiat Nangka Muda untuk Kesehatan

Namun pada kesempatan kali ini, kami ingin menyampaikan sedikit informasi mengenai manfaat nangka muda untuk kesehatan. Adapun manfaat nangka yang muda yang bisa Anda ketahui adalah sebagai berikut :
  • Dapat Membantu Mengatur Suhu Tubuh
  • Dapat Membantu Menambah Massa Otot
  • Dapat Membantu Membuat badan Lebih Fit
  • Dapat Membantu Menurunkan Kadar Kolesterol
  • Dapat Membantu Mencerdaskan Otak
  • Dapat Membantu Mengatasi Maag
  • Dapat Membantu Menghilangkan Nyeri
  • Dapat Membantu Mengobati Mual
  • Dapat Membantu Mengobati Radang
  • Dapat Membantu Mengatasi Sembelit
  • Dapat Membantu Menambah Nafsu Makan
  • Dapat Membantu Mengatasi Gangguan Ginjal

Manfaat nangka muda di dapati karena nangka muda banyak memiliki kandungan nutrisi seperti Kalori, Protein, Lemak, Karbohidrat, Kalsium, Fosfor, Kalium, Vitamin A, Vitamin B1, Vitamin C, dan Air. Dengan adanya nutrisi yang terdapat pada buah nangka, maka tak heran kalau buah nangka ini banyak dikonsumsi oleh orang-orang guna untuk mendapatkan manfaat dan khasiatnya.

Baca juga :

Selai itu, untuk mengolah buah nangka muda ini juga tidak bergitu sulit, cukup dengan mengupas kulitnya dan memotongnya dengan ukurang kecil-kecil, kemudian merendamkannya sebentar kedalam larutan air garam guna untuk menghilangkan getahnya, kemudian buah nangka siap untuk diolah baik itu di tumis, oseng, gulai, dan lain sebagainya.

Itulah informasi singkat mengenai manfaat nangka muda untuk kesehatan yang bisa kami samapaikan kepada Anda, semoga informasi singkat ini dapat berguna dan bermanfaat bagi kita semua.

Ayo Dapatkan Artikel Terupdate Lainnya:

Post a Comment